FENOMENA KECANDUAN GAME ONLINE PADA REMAJA (Studi Kasus di Kec. Sukaraja, Kab. Seluma, Prov. Bengkulu)

Penulis

  • SRI WAHYU NURHIDAYATI NURHIDAYATI UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU
  • Moch Iqbal UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU

Kata Kunci:

Kata kunci: Game Online, Perilaku Remaja, Kecamatan Sukaraja, Masa Depan Pelajar.

Abstrak

Abstract. This research aims to describe and analyze the phenomenon of online game addiction in teenagers in Sukaraja District, and the factors that cause the phenomenon of online game addiction in teenagers in Sukaraja District, what is the impact of the phenomenon of teenagers being addicted to online games in the District. The type of research used in this research is descriptive qualitative. The research results showed that the phenomenon of teenagers addicted to online games in Sukaraja District is a normal thing for teenagers who are involved in the world of online games. On average, those who are addicted to online games are school age children, starting from middle school, high school and college students, almost all of whom have experienced playing online games. Many things influence and cause this phenomenon to occur, starting from the teenagers themselves, parents or family, environmental factors, as well as the learning process followed by teenagers at school and also the influence of peer interactions. The impact of online game addiction has an impact on aspects of teenagers' lives which include health, psychological, academic, social and financial aspects.

Keywords: Online Games, Teenage Behavior, Sukaraja District, Student Future

 

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis fenomena remaja terhadap kecanduan game online yang terjadi Kecamatan Sukaraja, dan faktor-faktor yang menjadi penyebab terjadinya fenomena remaja kecanduangame online di Kecamatan Sukaraja, bagaimana dampak yang ditimbulkan dari adanya fenomena remaja kecanduan game online Kecamatan. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini deskriptif kualitatif. Hasil penelitian diperoleh bahwa fenomena remaja kecanduan game online di Kecamatan Sukaraja menjadi hal yang wajar bagi para kaum remaja yang menggeluti dunia game online. Rata-rata yang kecanduan game online adalah anak usia sekolah, mulai dari tingkat SMP, SMA, dan Mahasiswa yang hampir semuanya sudah pernah merasakan bermain game online. Banyak hal yang mempengaruhi dan menjadi penyebab mengapa fenomena tersebut terjadi, mulai dari remaja itu sendiri, orangtua atau keluarga, faktor lingkungan, maupun proses pembelajaran yang diikuti oleh remaja di sekolah dan juga pengaruh dari pergaulan teman sebaya. Dampak yang ditimbulkan dari kecanduan game online ini berdampak pada aspek kehidupan remaja yang meliputi aspek kesehatan, psikologis, akademik, sosial, dan keuangan.

Kata kunci: Game Online, Perilaku Remaja, Kecamatan Sukaraja, Masa Depan Pelajar.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

File Tambahan

Diterbitkan

18-01-2019

Cara Mengutip

NURHIDAYATI, S. W. N., & Iqbal, M. (2019). FENOMENA KECANDUAN GAME ONLINE PADA REMAJA (Studi Kasus di Kec. Sukaraja, Kab. Seluma, Prov. Bengkulu). Jurnal Akademika Kajian Ilmu-Ilmu Sosial, Humaniora Dan Agama, 5(1), 26–42. Diambil dari https://jurnal.wu-institute.com/index.php/jak/article/view/117